Patroli Serta Komsos Wilayah Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut

    Patroli Serta Komsos Wilayah Babinsa Koramil 0831/05 Rungkut

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Rungkut Menanggal Koramil 0831/05 Rungkut melaksanakan patroli pemantauan wilayah dilanjutkan komsos dengan warga RT. 02 RW. 01 Kelurahan Rungkut Menanggal Kecamatan Gununganyar Surabaya. Minggu, (05/12/21)

    Dalam kegiatan komsos Babinsa memberi himbauan agar mensosialiisasikan kepada warga agar meningkatakan kamtibmas serta disiplin protokol kesehatan serta menghimbau agar warganya untuk tidak menimbulkan kerumunan. 

    Danramil 05/Rungkut Mayor Arm Imam Subandi mengatakan, Babinsa Bersama dalam kegiatan pantau wilayah serta komsos guna menghimbau warga terkait kamtibmas dan prokes, " tutur Danramil. 

    Diharapkan dengan himbau warga masyarakat mengerti serta mematuhui peraturan pemerintah dalam memutus mata rantai covid - 19, " tambah Damramil. (pen 31)

    SURABAYA
    Achmad S

    Achmad S

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0831/02 Bersama Tiga Pilar Kecamatan...

    Artikel Berikutnya

    Tiga Pilar Gelar Yustisi Mobile Penegakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Dukung Penanggulangan Stunting, Babinsa Bersama Tiga Pilar Salurkan Bantuan Sembako
    Danramil Sukolilo Tekankan Netralitas dan Kewaspadaan Babinsa Jelang Pilkada
    Tingkatkan Kebutuhan Gizi Balita Stunting, Babinsa dan Instansi Terkait Salurkan Bansos Sembako
    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Simokerto Hadiri Rakor Persiapan Pilkada di Kelurahan Sidodadi
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Tags