Komsos dan Patroli Diwilayah Babins Koramil 0831/01 Himbau Prokes

    Komsos dan Patroli Diwilayah Babins Koramil 0831/01 Himbau Prokes

    SURABAYA - Babinsa Kelurahan Kapasan Sertu Ach Hadi Koramil 0831/01 Simokerto, melaksanakan kegiatan komsos dan pantau wilayah sambil memberi edukasi tetap menjaga protokol kesehatan selama covid - 19 masih belum berakhir bertempat di. Gembong Gg 5 RT. 5, RW. 4 Kelurahan Kapasan Kecamatan Simokerto Surabaya. Minggu, (28/11/21)

    Diharapkan masyarakat semakin meningkat dalam penerapan protkes di kehidupan sehari-hari. Hal ini juga upaya kita dalam pengendalian dan mencegah serta menghambat penyebaran covid-19 khususnya di wilayah Kecamatan Kenjeran, ” ujar Sertu Ach Hadi. 

    Ia juga menambahkan, dengan adanya warga saling peduli dan saling mengingatkan satu sama lain, maka diharapkan wilayah Kenjeran ini terus aman dan terhindar dari penyebaran covid-19." tutupnya.

    Achmad S

    Achmad S

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil Gubeng Komsos Diwilayah

    Artikel Berikutnya

    Koramil 0831/04 Sukolilo Bersama Tiga Pilar...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Dukung Penanggulangan Stunting, Babinsa Bersama Tiga Pilar Salurkan Bantuan Sembako
    Danramil Sukolilo Tekankan Netralitas dan Kewaspadaan Babinsa Jelang Pilkada
    Tingkatkan Kebutuhan Gizi Balita Stunting, Babinsa dan Instansi Terkait Salurkan Bansos Sembako
    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Simokerto Hadiri Rakor Persiapan Pilkada di Kelurahan Sidodadi

    Tags