Percepat Program Penanganan Covid -19, Babinsa Kel Panjang Jiwo Kawal Pelaksanaan Vaksinasi.

    Percepat Program Penanganan Covid -19, Babinsa Kel Panjang Jiwo Kawal Pelaksanaan Vaksinasi.

    Untuk Sukseskan program percepatan penanganan Covid-19, Babinsa Kelurahan Panjang jiwo Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo aktif mengawal kegiatan vaksinasi

    Melaksanakan Pendampingan Vaksinasi Pfizer, Dosis 1, 2 dan 3 bertempat Di Tempat Kantor Kelurahan Panjang jiwo jln Sarono jiwo No 45.Kecamatan Tenggilis Mejoyo Surabaya, selasa (20/09/2022)

    Pelaksanaan vaksin diberikan kepada warga, Dosis 2  tervaksin 2 Orang  dosis 3 sebanyak  8  Orang, jumlah tervaksin 10 Orang.

    Serda Heru mengatakan, pemberian vaksin ini merupakan upaya untuk membantu pemerintah dalam memutus penyebaran Covid-19 dan mempercepat program vaksinasi.

    "Hal ini dilakukan demi menjaga keamanan dan kelancaran pelaksanaan vaksinasi Covid-19 kepada masyarakat , serta memberikan pemahaman kepada masyarakat bahwa vaksinasi pasti aman dan halal untuk digunakan", tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Antisipasi PMK, Babinsa Rutin Pantau dan...

    Artikel Berikutnya

    Serius Cegah Penyebaran PMK, Dandim 0831...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Penyuluhan Kesehatan Jantung di Kodim 0830/Surabaya Utara: Cintai Jantungmu, Teladani Pahlawanmu
    Babinsa Nginden Jangkungan Sosialisasikan Keamanan Kepada Warga
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Polda Jatim Berhasil Tekan Kasus Curas Hingga 90 Persen Selama Sepekan

    Tags